Demo Site

Sabtu, 03 April 2010

bikin tabel............

Tabel merupakan cara untuk menampilkan informasi dalam bentuk sel yang

terdiri atas baris dan kolom. Untuk menampilkan data dalam bentuk table dalam

HTML, digunakan tag-tag <TABLE>, <TR>, <TD>.


<TABLE> ….. </TABLE>



Atribut :



  • align – Mendefinisikan perataan (align) tabel yaitu yaitu perataan kiri (left), tengah (center) atau kanan (right).

  • bgcolor – Mendefinisikan warna latar belakang

  • border – Mendefinisikan ukuran garis tepi (border) dalam satuan pixels.

  • cellpadding – Mendefinisikan spasi


  • cellspacing – Mendefinisikan spasi antara dua cells dalam satuan pixels.

  • width – Mendefinisikan ukuran tabel dalam pixels atau persentase.


contoh :


<TABLE align=”center” bgcolor=”blue” border=”2″ cellpadding=”5″ cellspacing=”2″ width=”90%”>



<TR> ….. </TR>, untuk menentukan baris (table row)


Atribut :



  • align – Mendefinisikan perataan (align) tabel yaitu yaitu perataan kiri

    (left), tengah (center) atau kanan (right)

  • bgcolor – Mendefinisikan warna latar belakang pada baris (rows)


  • valign – Mendefinisikan perataan vertikal pada isi dari rows, yaitu

    perataan top, middle atau bottom.


Contoh :


<TR align=”right” bgcolor=”red” valign=top>



<TD> …… </TD>, untuk menampilkan data pada setiap sel tabel (table

data)

..

Atribut :



  • align – Mendefinisikan perataan (align) tabel yaitu yaitu perataan kiri (left), tengah (center) atau kanan (right).


  • background – Meletakkan image pada latar belakang tabel.

  • bgcolor – Mendefinisikan warna latar belakang

  • colspan -

  • height – Mendefinisikan tinggi cells dalam pixels

  • nowrap -

  • rowspan -


  • valign – Perataan vertikal yaitu perataan pada top, middle atau bottom.

  • width – Mendefinisikan ukuran tabel dalam pixels atau persentase.


Contoh :


<TD align=”right” background=”back.gif” bgcolor=”green” colspan=”3″


height=”200″ nowrap rowspan=”2″ valign=”bottom” width=”300″>


Struktur tag ini adalah sebagai berikut :


<TABLE>

<TR>


<TD> data baris 1 kolom 1 </TD>

<TD> data baris 1 kolom 2 </TD>

</TR>

<TR>

<TD> data baris 2 kolom 1 </TD>


<TD> data baris 2 kolom 2 </TD>

</TR>

</TABLE>














data baris 1 kolom 1data baris 1 kolom 2
data baris 2 kolom 1data baris 2 kolom 2

Tidak ada komentar:

Posting Komentar